Kini dia mulai mengerti
Bahwa yang lalu bukanlah benci yang menggebu
Namun perasaan yang inginkan temu
Dan
Betapa berpisah tanpa berbuat kisah
Selalu bersama diteman rindu
Apalagi pilu
Hingga temu pun menjadi jawabnya
Bahwa
Tak hanya waktu
Yang akan membawa semua kembali
Melainkan kita
Yang juga harus berupaya
Menata hati kembali..
0 komentar:
Posting Komentar